Spesifikasi dan Harga Canon MP287 Terbaru Juni 2024

Spesifikasi lengkap dan harga Printer Canon Mp287 – Kembali lagi kita ke pembahasan mengenai spesifikasi printer canon yang menjadi populer di pasaran, yaitu printer canon mp287 seri ini merupakan seri favorit para pengguna printer canon dengan harga terjangkau tapi memiliki fasilitas yang lengkap dan memiliki kombinasi kecepatan cetak dan scan yang sangat memuaskan.Termasuk pada tipe printer multifunsi canon generasi yang pertama kali muncul printer ini sangat laris di pasaran pada awalnya.

spesifikas harga terbaru canon pixma mp287 terbaru 

Dilihat dari spesifikasi printer canon Mp287 ini cocok digunakan untuk keadaan baik itu untuk perorangan, personal, kelompok, bahkan lingkungan kerja perkantoran . Dengan ukuran printer yang tidak terlalu lebar membuat kalian dapat menata tata letak printer ini dimanapun kalian suka, tanpa mengakibatkan kalian takut menemukan posisi untuk printer. Printer ini sudah dilengkapi dengan fitur web print dan cetak bookflet yang memudahkan kita mencetak warna abu-abu(gray) dari website menjadi hitam secara mudah, dan juga sudah menggunakan teknologi sistem tinta hybrid yang menjadikan kualitas cetakan kalian menjadi maksimal.

spesifikasi harga terbaru printer canon mp2872B

Beralih pada Harga Printer Canon mp287 ini termasuk pada salah satu pilihan printer canon yang memiliki harga cukup terjangkau, dibanderol dengan harga berkisar 1 juta rupiah kalian sudah dapat membawa pulang printer ini. untuk spesifikasi dan penjelasan lebih lengkap tentang printer ini simak tabel di bawah ini

Tabel Spesifikasi Printer Canon MP287 Lengkap

Model Printer Epson  Canon MP287
Multifunction Printer  Yes ( Print, Scan, Copy)
Teknologi Pencetakan  Inkjet Canon Fine Catridge
Resolusi Printer  4800 x 1200 (with Variable-Sized Droplet Technology)
Mendukung pencetakan 2 sisi  Ya (Manual)
Jumlah Nozzles  1472 nozzles
Tipe tinta  Dye Ink (hybrid )
Kecepatan cetak
Kecepatan cetak Hitam/ Putih  8.4 ipm ( ESAT / Simplex )
Kecepatan cetak Colour   4.8 ipm (ESAT / Simplex)
Kecepatan Cetak Foto 4×6  43 detik (borderless)
Kecepatan Cetak Foto 4×6  27 detik (borderless)
Scan
Tipe Scanner  Flatbed
Scaning metode  CIS ( Contact Image Sensor )
Resolusi scan  1200 x 2400 dpi
Kecepatan scan  Warna : 3.4ms/baris (300dpi)  Hitam Putih : 1.1ms/baris (300dpi)
Ukuran maks scan  Flatbed = A4, Leter (216 x 297mm)
Salin / Fotocopy
Maksimal ukuran document  A4 / Letter (216 x 297mm)
Media yang di dukung  A4, Letter, 4 x 6″ (Kertas Foto Plus Glossy II, PP-201),  Kertas Foto Plus Glossy II (PP-201) (4 × 6″)
Kualitas gambar  Draf, Standar
Kecepatan Fotocopi  Document Color = 2.6 cpm  Document Warna/Hitam/Putih = 3.7 ppm
Maksimal Fotocopy banyak  1-20 lembar
Penanganan kertas
Jumlah Paper Tray (tempat kertas )   1 Tempat masuk kertas
Kertas yang didukung  A4, A5, B5, LTR, LGL, 4 x 6″, 5 x 7″  8 x 10″, Envelopes
Maksimal ukuran kertas  Dengan garis tepi Sampai dengan 203.2mm (8 inci)  Tanpa tepi Sampai dengan 216mm (8.5 inci)
Type kertas yang di dukung  Plain paper, Matte Brochure Papers,  Glossy Brochure Papers, Photo papers  Envelopes, Other specialty inkjet papers
Maks kertas Masuk  100 lembar(A4) 10 lembar (LGL/kertas foto)
Borderless  Manual
Informasi Umum
Operating system suport  Windows 8, Windows 7, Window Vista,  Windows XP, Mac OS X v10.7.5, Mac OS X v10.4…
Sambungan Printer  USB 2.0 High Speed
Suport Pencetakan dari  PIXMA Printing Solutions
Ukuran Printer (dimensi)  450 x 335 x 153mm
Berat Printer  5,5 kg

Daftar Catridge Printer Canon MP287

  • Catridge Hitam : PG-810
  • Catridge Warna : CL-811

untuk ukuran pencetakan yang lebih besar dapat menggunakan :

  • PG-810XL
  • CL-811XL

🔑

Harga Printer Terbaru

Informasi Harga Printer Canon MP287

Harga Printer Baru Harga Printer Bekas
Rp 975.000

Untuk pemasarannya saat ini printer seri canon MP287 ini masih cukup banyak dan mudah di temui oleh di beberapa konter resmi printer canon, ataupun toko-toko printer. Serta untuk harga pasaran printer bekas nya juga masih cukup bagus dengan melihat kondisi printer. Printer canon harga murah ini juga cukup bandel jika dibandingkan dengan beberapa printer kompetitor lainnya,

Demikian informasi yang dapat printer-hero bagikan mengenai harga printer canon MP287 saat ini beserta kelebihan dan kekurangan printer canon ini, untuk kualitas dan fitur printer dengan harga murah sangat rekomendasi pada printer ini, tapi mungkin ada baiknya anda membaca cara membeli dan membandingkan printer, terimakasih

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *