Cara Mengatasi Error Printer Epson L355 Lampu Berkedip Semua

Printer Epson L355 Lampu berkedip semua – Selamat sore pembaca setia printer-hero, Sedikit sharing pengalaman tentang error pada printer epson L355 yang merupakan salah satu printer yang paling handal. Printer ini cukup handal dalam melakukan pencetakan baik itu dengan frequensi cetak yang tinggi, maupun rendah.

Cara Mengatasi printer epson l355 lampu berkedip semua2Bcopy

Tetapi beberapa waktu yang lalu, cukup terherankan karena ketika saya mencetak tiba-tiba error terjadi pada salah satu halaman yang saya cetak, dan mengakibatkan kertas yang sedang dalam proses cetakan tersangkut sebelum pencetakan selesai. Lalu Setelah hal itu terjadi semua lampu printer Epson L355 berkedip secara bersama’an, dari lampu kertas, lampu tinta, bahkan lampu powerd, dan lampu indikator di sebelah tombol power. semua berkedip teratur. ini cara mengatasinya :

Cara-cara mengatasi semua lampu printer epson L355 berkedip :

  1. Cek terlebih dahulu apakah persedian kertas yang sudah masuk di tray tidak ada yang menyangkut masuk kedalam printer.
  2. Pastikan tidak ada benda asing selain kertas masuk kedalam tray (penampung) kertas.
  3. Jika kedua cara tersebut bukan masalah utama, Lakukan reset printer ( matikan printer – lalu nyalakan kembali )
  4. Tekan tombol Stop/Reset kurang lebih 5-10 detik.
  5. Jika di rasa semua cara di atas tidak bisa, bisa jadi printer anda minta di reset tinta.

Artikel Paling dicari :

Itulah dia 5 cara yang saya lakukan untuk mengatasi printer epson L355 lampu berkedip semua, semoga sedikit trik curahan saya ini bisa membantu permasalahan anda, terimakasih.

Responses (2)

    1. Kalau masih berkedip, kemungkinan masih ada error yang terjadi kak, lebih diteliti lagi kak saat mendiagnosa masalah printer nya

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *